close

Bisa Bikin Rumah Tangga Gak Akur, Segera Pindahkan Posisi Kompor Jika Masih Diletakkan Dalam Posisi Seperti Ini


Kompor saat ini jadi salah satu barang penting di dapur.

Sebab kompor bisa memudahkan kita untuk memasak.

Tinggal dinyalakan saja, kita pun jadi bisa masak dengan mudah.

Maka itu kini banyak orang yang menggunakan kompor untuk memasak.

Nah, kompor yang ada di dapur, Anda taruh di sebelah mana nih?

Sebab ternyata Anda gak boleh loh menaruh kompor asal-asalan.

Kalau Anda taruh kompor asal-asalan malah bisa bahaya!

Sebab ternyata menaruh kompor sembarangan bisa mengganggu rumah tangga Anda.

Anda pasti heran saat membacanya.

Namun, ahli feng shui sudah memperingatkan jika menaruh kompor di sebelah tempat ini bisa datangkan efek buruk.

Mari simak langsung penjelasannya di bawah ini!


Posisi Kompor Menurut Feng Shui

Menurut perspektif feng shui, penempatan kompor di dapur harus diperhatikan dengan cermat. Kompor adalah representasi perempuan pemilik rumah.

Dilansir Feng Shui Beginner, Jumat (22/4/2022), apabila energi negatif tercipta di dapur karena posisi kompor, maka akan berdampak lebih besar pada perempuan di rumah.

Salah satunya adalah penempatan kompor di sebelah wastafel dapur.

Unsur api (kompor) dan air (wastafel dapur) saling berbenturan sehingga penempatan kompor dan wastafel dapur harus sedemikian rupa agar tidak saling bersebelahan.

Kompor di sebelah wastafel dapur, apa maknanya menurut feng shui?

Dalam perspektif feng shui, kompor adalah representasi perempuan pemilik rumah.

Jika energi negatif tercipta karena posisi kompor, maka akan berdampak lebih besar pada perempuan di rumah.

Unsur api (kompor) dan air (wastafel dapur) saling berbenturan, sehingga penempatan kompor dan wastafel dapur tidak boleh bersebelahan.

Hal ini dapat menyebabkan ketidakharmonisan pasangan suami istri, hilangnya kekayaan, maupun kecelakaan.

Cara mengatasi situasi kompor di sebelah wastafel dapur


Ada beberapa hal yang dapat Anda lakukan untuk mengatasi situasi kompor di sebelah wastafel dapur guna menghindari energi negatif, antara lain sebagai berikut.

1. Posisikan kompor jauh dari wastafel dapur

Disarankan untuk memberikan jarak antara kompor dan wastafel dapur setidaknya 45 cm jika ruangan memungkinkan.

2. Tempatkan pembatas untuk menghalangi pandangan

Jika ada batasan ruang, Anda dapat mencoba meletakkan layar pembatas di antaranya sehingga dapat digunakan untuk memblokir tampilan langsung.

Benda Pembawa Sial Menurut Fenghsui

Menurut ilmu fengshui ada beberapa benda pembawa sial di rumah yang harus dibuang segera.

Jika dibiarkan terlalu lama, rezeki bakal minggat dan enggan menaungi rumah yang menyimpan benda pembawa soal.

Selain itu, benda-benda ini juga akan memberikan peluang keretakan dalam rumah tangga.

Subscribe to receive free email updates: